Sosialisasi penanganan pandemi covid-19 untuk ibu-ibu PKK Desa Kalidawe Kecamatan Pucanglaban Kabupaten Tulungagung pada hari Kamis, 29 April 2021 pukul 19.30 Wib ba’da isya’ yang bertempat di balai Desa Kalidawe.

Kegiatan ini merupakan salah satu progam PPKM Mikro (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) berskala kecil. kegiatan ini dikhususkan oleh ibu-ibu PKK dan ibu-ibu kader posyandu kalidawe.

Bapak eko selaku dinas kesehatan dari kecamatan pucanglaban dan ibu Iva suhartati selaku progamer  penanganan covid-19 yang menjadi narasumber pada kegiatan sosialisasi penanganan pandemi covid-19.

Kalidawe sehat berawal dari warga yang patuh akan protokol kesehatan.

 

Bagaimana reaksi anda mengenai artikel ini ?